MANFAAT DAN KEUNTUNGAN MEMILIKI WEBSITE BAGI PEBISNIS

Zaman sekarang ini kita berada dalam era internet , dimana berbagai keperluan manusia bisa dilakukan secara online . bukan saja pengusaha besar saja yang sudah Go online akan tetapi para usaha kecil UMKM . Bagi para pebisnis memiliki suatu website bukanlah sesuaitu yang luar biasa namun untuk memberi kepuasan pada beberapa orang yang ingin mengetahui apa manfaat dan keuntungan memiliki website silahkan untuk membaca Artikel ini semoga bisa bermanfaat :


# MANFAAT DAN KEUNTUNTUNGAN MEMILIKI WEBSITE

Website merupakan sebuah halaman di internet yang dapat dilengkapi dengan berbagai multi media seperti video, tulisan, mp3 dan lain  sebagainya.Dengan kata lain website merupakan lahan kreativitas yang peka terhadap sebuah tampilan , Minat seseorang untuk mengakses sebuah situ sangat dipengaruhi bagus tidaknya tampilan pada situs web tersebut.
Oleh sebab itu konten dari sebuah web sangat mempengaruhi / memeliki peranan penting untuk menjaring pengunjung pada web tersebut.Dahulu para pelaku usaha kecil memiliki web belumlah begitu penting karena masih berfikir membuat website itu mahal dan mungkinbelum masuk dalam anggaran usahanya da juga yang berfikir usahanya belum menggunakan komputer jadi belum membutuhkan yang namanya website.
jasa pembuatan website biasanya memahami bagai mana cara membuat website sesuai dengan selera konsumen dan memberikan konten yang berkwalitas berikut ini andalah keuntungan dan manfaat website untuk bisnis yang anda miliki :

1. Biaya Pemasaran yang lebih Murah

Di Era yang serba digital ini pengguna internet semakin bertambah setiap tahunya,dan ini salah satu stratege marketing untuk mentargetkan penjualan produknya melalui internet.Sebagai pemilik usaha kecil mungkin anda berfikir belum mampu membuat website yang profesional , Namun coba bandingkan dengan iklan yang dimuat disurat kabar berapa biaya yang akan anda keluarkan untuk mempromosikan produk anda , Ketika anda melihat potensial pasar yang dapat dilakukan melalui website itu adalah cara efektif untuk menjadikan media promosi untuk produk anda .Dengan media Internet ketika anda sudah memiliki website maka anda dapat menjangkau target konsumen dimanapun anda berada dengan biaya yang murah .
Dengan adanya website bisnis refresentatif perusahaan maka kita melakukan bisnis sampai ke penjuru dunia , 

2. Dapat Meningkatkan Kredibilitas Usaha

Saat ini para konsumen cenderung lebih banyak menggunakan internet untuk mencari produk yang mereka butuhkan tidak butuh waktu lama untuk meningkatkan kredibilitas usaha anda hanya butuh tenaga yang profesional untuk meningkatkan krdibilitas usaha anda melalui website.
Masyarakat yang membaca informasi tentang produk baru memalui internet tentunya mereka butuh waktu untuk mempelajari sampai akhirnya bisa percaya dengan brand tersebut. Dengan website yang profesional dan promosi yang tepat, tidak butuh waktu lama untuk mendapatkan kepercayaan calon konsumen

3. Meningkatkan Jumlah Penjualan

Dengan adanya website yang dapat di jangkau dimana saja melalui internet maka peluang untuk menghasilkan penjualan pun akan semakin besar.contoh misal mereka yang tidak sempat belanja keluar rumah mereka dapat belanja melalui online melalui website yang anda sediakan.
Jam toko / usaha yang offline tidak dapat menjangkau mereka yang ingin belanja pada waktu jam tutup toko, dengan adanya website ini anda dapat menerima order / pembelian melalui online dan tentu saja ini sangat menguntungkan anda karena akan meningkatkan jumlah penjualan produk anda.selain itu dengan adanya website adalah media yang efektif untuk menginfokan kepada pelanggan anda tentang produk baru , promosi yang anda tawarkan melalui website.

4. Mudah di Akses

Sebuah situs web dapat di akses kapanpun dan dimanapun mereka berada , dengan catatan perangkat komputer / mobile phone terhubung dengan internet, dengan demikian pelanggan atau calon pelanggan baru dapat melihat produk ada selama 24 jam.
Mereka bisa dengan nyaman melihat produk dan jasa anda ketika toko anda tutup.
dengan website yang anda buat Anda dapat memuat informasi mengenain produk atau layanan yang anda tawarkan, termasuk promosi produk / promo yang anda tawarkan bisa dikatakan website merupakan sarana informasi konsumen yang dapat diakses dimana dan kapan saja.

5. Menjangkau Target pasar yang lebih Luas

Baik menjual produk barang atau jasa websibe akan menjadi altertanif sebagai sarana promosi.Sebagai penjual eceran sebuah produk sebuah situs web E-comerce atau toko online adalah cara bagus untuk mempromosikan produk anda agar bisa dijangkau di lapisan masyarakat lebih luas,karena produk yang anda pasarkan dapat dilihat secara global.

6. Meningkatkan Pelayanan pada pelanggan.

Contoh misal jika anda seorang yg bergerak dalam jasa akuntan, ingin memberikan nasihat kepada pelanggan anda / klien anda tentang tata cara dalam pembukuan mereka, Dengan website yang dilngkapi dengan lama tanya jawab kepada mereka hal tersebut akan membuat para pelanggan anda up-to date.
Kira-kira apakah ada cara lain untuk memberikan layanan ekstra seperti ini selain sumber dari website anda???

Demikian sedikit artikel Manfaat website untuk bisnis anda . semoga bermanfaat...

    *************************************************************************

Comments

RELATE POST

CARA MENGIRIM EMAIL

FIESTA POIN MANDIRI BEGINI CARA CEK DAN TUKARNYA

6 CIRI-CIRI SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERKWALITAS

DASAR MANAJEMEN BISNIS

WISATA KENDAL BERKUDA DI SANTOSA STABLE

IHSG DITUTUP MELEMAH HINGGA 2% PADA HARI INI

CARA MENDAPATKAN PEKERJAAN

HARGA EMAS HARI INI

CARA INVESTASI REKSADANA

HARGA VIVO Y15 TERBARU