EMITEN BERKODE SAHAM ( TGKA ) AKAN MEMBAGIKAN DEVIDEN

26 APRIL 2019

PT.TIGA RAKSA SATRIA TBK.AKAN TEBAR DEVIDEN

Emiten yang bergerak di bidang penjualan dan distribusi barang konsumen dengan kode saham TGKA ( PT.TIGA RAKSA SATRIA.TBK ) Berencana akan membagikan deviden tunai sebesar RP.204 per saham, sesuai dengan RUPST .dilansir dari Bisnis.com
berdasarkan dari pengumuman di bursa efek indonesia dan PT kustodian sentral efek indonesia ( KSEI  emiten bekode saham TGKA merencanakan pembagian deviden pada pada tanggal 24 mei 2019 mendatang.

Berikut jadwal pembagian deviden tunai :

1.Cumdate di pasar Reguler negoisasi     Tgl 2 Mei 2019
2.Ex date dipasar reguler dan negoisasi   Tgl 3 Mei 2019
3.Cum Date dipasar tunai                         Tgl 6 Mei 2019
4.tanggal pembayaran Deviden                Tgl 24 mei 2019

berdasar kan penutupan perdagangan hari ini ( 26 april 2019 ) harga saham TGKA di tutup pada level Rp.3700.


Sumber berita : Bisnis.com


Comments

RELATE POST

IHSG ANJLOK 2.33% DIAKHIR SESI 1

6 CIRI-CIRI SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERKWALITAS

IHSG MEROSOT PADA PEKAN INI REKSADANA PASAR UANG BISA MENJADI ALTERNATIF

PT. Buyung Poetra Sabet Penghargaan dari Sektor Konsumsi

IHSG HARI INI MEROSOT DIAWAL PEMBUKAAN

Cara Menggunakan WhatsApp Web ke PC Atau Laptop

MEMULAI BISNIS ?? INI TIPS NYA

HARGA EMAS ANTAM 6 AGUSTUS 2019

CARA MENGIRIM EMAIL

GEJALA ASAM URAT